Cara Melihat Pesan Whatsapp Yang Sudah Ditarik Atau Dihapus

Cara melihat pesan Wa yang sudah ditarik atau dihapus
halo teman, kali ini kita akan membahas bagaimana cara agar pesan wa dari orang lain yang ditarik atau di hapus dapat kita baca, karna kadang kita penasaran dengan pesan yang telah di kirim seseorang mengunakan wa, namun saat kita belum sempat membacanya pesan itu telah di tariktau di hapus si pengirim.

Kita sendiri terkadang saat mengirim pesan melalui wa dan ternyata pesan itu salah atau bisa juga setelah dipikir pikir kita tidak jadi mengirim pesan tersebut, maka yang kita lakukan adalah menghapus atau menarik pesan tersebut.

di sisi pembaca, terkadang pesan yang di hapus dapat membuat penasaran, dan rasa keingin tahuan akan isi pesan tersebut membuat rasa penasaran semakin tinggi.

untuk dapat membaca pesan wa yang telah terhapus tersebut, kita membutuhkan sebuah aplikasi yang dapat di instal pada hp android kita, namun jangan khawatir, karna ukuran file aplikasi ini sangat kecil sehingga tidak akan membebani paket data ataupun memory hp kita.

nama aplikasi yang di gunakan agar pesan wa yang telah di tarik atau di hapus adalah "recent notification" yang mana langsung dapat kita download di playstore
setelah "recent notification" ini di download, maka ketika di buka aplikasi akan meminta izin akses, maka kita akan mengizinkan akses untuk aplikasi recent  notification ini.

selanjutnya kita akan dapat melihat pesan wa yang di kirimkan ke kita melalui notifikasi, jadi walaupun pesan wa sudah di tarik atau di hapus, maka pada recent notification pesan tetap dapat di baca.

baiklah mungkin cukup sampai di sini pembahasan kali ini, jika kalian merasa artikel ini bermanfaat, silahkan bagikan ke media sosial kalian, jika ada pesan dan kesan silahkan kalian tuliskan di kolom komentar

silahkan di baca juga tulisan menarik lainnya di blog ini, terimakasih..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Gambar Pemandangan Dengan Gambar Bergerak Di OpenGL

Membuat Balok 3D di OpenGL

Membuat Kerucut 3D di OpenGL Menggunakan Codeblocks